Loker Subang

Donasi via Saweria

Lowongan Kerja PT GS Battery Karawang Desember 2022

Lowongan Kerja PT GS Battery Karawang Desember 2022

Tentang Perusahaan

PT GS Battery adalah salah satu produsen aki di Indonesia, yang didirikan pada tahun 1972 dan merupakan produsen aki Indonesia pertama yang mendapat lisensi dari Japan Storage Battery Co., Ltd., produsen aki pertama di Jepang. 

Perusahaan ini berlokasi di Kawasan Industri Surya Cipta Swadaya Jl. Surya Utama Kav. I3-I4, Kutamekar, Kec. Ciampel, Karawang, Jawa Barat 41361

Lowongan Kerja PT GS Battery Karawang

Berikut ini ada beberapa lowongan kerja PT GS Battery Karawang yang saat ini sedang dibuka. Pastikan teman-teman sudah memenuhi kualifikasinya. Dan link pengiriman lamaran untuk tiap posisinya berbeda. Namun, lokersubang.com sudah memberikan masing-masing link lamaran dibawahnya untuk tiap posisinya. Pastikan jangan sampai salah pilih, ya !

Engineering

Kualifikasi :

  • Sarjana Teknik Mesin / Listrik (Dari Universitas terkemuka)
  • Pria / Wanita
  • Lulusan Baru / Berpengalaman
  • IPK > 3.00
  • Usia maksimal 25 tahun
  • Bersedia ditempatkan di PT GS Battery (Karawang)
  • Bisa Segera Bergabung

 Link Lamaran : bit.ly/ApplyGSDes22-Eng

 

Human Capital Staff

Kualifikasi :

  • Sarjana Psikologi (Dari Universitas terkemuka)
  • Pria
  • Fresh Graduate / Pengalaman Maksimal 3 tahun
  • IPK > 3.00
  • Usia maksimal 25 tahun
  • Bersedia ditempatkan di PT GS Battery (Karawang)
  • Bisa Segera Bergabung

 Link Lamaran : bit.ly/ApplyGSDes22-HC

 

  

Accounting

Cost Planning & Control

Kualifikasi:

  • Sarjana Akuntansi (Dari Universitas terkemuka)
  • Pria / Wanita
  • Lulusan Baru / Berpengalaman
  • Pengalaman bekerja di kantor akuntan publik memiliki nilai plus
  • IPK > 3.00
  • Usia maksimal 25 tahun
  • Bersedia ditempatkan di PT GS Battery (Karawang)
  • Bisa Segera Bergabung

Link Lamaran : bit.ly/ApplyGSDes22-Acc

 

Information Technology

Kualifikasi :

  • Sarjana Teknologi Informasi / Ilmu Komputer atau Setara (Dari Universitas terkemuka)
  • Pria / Wanita
  • Lulusan Baru / Berpengalaman
  • Pengalaman menangani Infrastruktur, Jaringan, & Keamanan akan menjadi poin plus
  • IPK > 3.00
  • Usia maksimal 25 tahun
  • Bersedia ditempatkan di PT GS Battery (Karawang)
  • Bisa Segera Bergabung

 Link Lamaran : bit.ly/ApplyGSDes22-IT

 

Procurement / Purchasing

Kualifikasi :

  • Sarjana Teknik Mesin / Teknik Industri atau Setara (Dari Universitas terkemuka)
  • Pria / Wanita
  • Lulusan Baru / Berpengalaman
  • IPK > 3.00
  • Usia maksimal 25 tahun
  • Bersedia ditempatkan di PT GS Battery (Karawang/Semarang)
  • Bisa Segera Bergabung

Link Lamaran : bit.ly/ApplyGSDes22-Pch

 

Quality Assurance

Kualifikasi :

  • Sarjana Teknik Kimia / Teknik Metalurgi (Dari Universitas terkemuka)
  • Pria / Wanita
  • Lulusan Baru / Berpengalaman
  • IPK > 3.00
  • Usia maksimal 25 tahun
  • Bersedia ditempatkan di PT GS Battery (Karawang/Semarang)
  • Bisa Segera Bergabung

Link Lamaran : bit.ly/ApplyGSDes22-QA

 

Batas Lamaran Sampai 20 Januari 2023

Sumber informasi : @aopkarir


Penting !!!

Apabila dalam proses recuitment terdapat pemungutan biaya atau disarankan menggunakan jasa travel dan sebagainya. Di harapkan teman-teman tidak mengikutinya dan abaikan saja.

Pihak lokersubang.com tidak menyarankan itu semua. Karena pada dasarnya, proses recruitment tidak memungut biaya sepeserpun. Kecuali biaya akomodasi untuk mendatangi lokasi tes, maka itu tanggung jawab pribadi masing-masing.

Jika Anda menemukan lowongan kerja yang mencurigakan, segera laporkan kepada admin melalui beberapa platform media sosial untuk tindakan lebih lanjut