
Donasi via Saweria
Lowongan Kerja PT Metro Pearl Indonesia Purwakarta

Tentang Perusahaan
PT. Metro Pearl Indonesia merupakan perusahaan yang bergerak di Industri Sepatu. Pabrik ini berlokasi di Purwakarta, Jawa Barat, Indonesia. Saat ini kami memiliki sekitar 4.000 karyawan.
Dimana visi dari Perusahaan adalah menjadi perusahaan alas kaki kelas dunia dalam kualitas dan sumber daya manusia, melindungi dan mengembangkan bisnis ini untuk menjaga kelangsungan hidup orang-orang yang ada di dalamnya dengan strategi bisnis On Time Delivery dan Memenuhi Kualitas Persyaratan.
Untuk alamat lengkap Perusahaan berlokasi di Jalan Pramuka Raya No.KM.099 No.18, Bunder, Kec. Jatiluhur, Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat 41161
Lowongan Kerja PT Metro Pearl Indonesia Purwakarta
Buat teman-teman yang sedang mencari kerja saat ini, PT Metro Pearl Indonesia sedang membuka lowongan pekerjaan untuk beberapa posisi berikut :
Commerce Specialist
- Berpengalaman dibidang yang sama minimal 3 tahun di posisi yang sama
- Memiliki kemampuan Bhs.Inggris yang baik
- Bersedia di tempatkan di Purwakarta, Jawa Barat
- Batas pengiriman lamaran sampai 20 Agustus 2022
Developer Kepala Bagian
- Berpengalaman dibidang yang sama minimal 3 tahun di posisi yang sama
- Memiliki kemampuan Bhs.Inggris yang baik
- Bersedia di tempatkan di Purwakarta, Jawa Barat
- Batas pengiriman lamaran sampai 20 Agustus 2022
Purchasing
- Berpengalaman minimal 1 tahun sebagai Staff Purchasing
- Komunikatif, Loyal & dapat bekerja dibawah tekanan
- Bersedia ditempatkan di Purwakarta, Jawa Barat
- Batas pengiriman lamaran sampai 08 Agustus 2022
Finance Specialist
- Pendidikan Minimal D3/S1 Akutansi
- Pengalaman Finance & Accounting
- Bersedia ditempatkan di Purwakarta, Jawa Barat
- Batas pengiriman lamaran sampai 08 Agustus 2022
Loker lainnya : Loker Meat N Fresh Pamanukan Subang