
Donasi via Saweria
Lowongan Kerja Raihan Digital Indramayu

Tentang Perusahaan
Raihan Digital merupakan tempat percetakan yang berlokasi di jalan tanjung pura Indramayu yang sudah berdiri sejak tahun 2012.
Lowongan Kerja Raihan Digital Indonesia
Buat teman-teman yang berdomisili di Indramayu dan tertarik untuk bisa bekerja di Raihan Digital silahkan kirim lamaran melalui email di bawah dan pastikan sudah memenuhi kriteria berikut :
Admin ( 1 Orang)
Kualifikasi :
- Khusus wanita
- Usia maksimal 24 tahun
- Pendidikan SMK/Sederajat
- Diutamakan Jujur dan Disiplin
- Mampu bekerja dibawah tekanan
- Mampu berkomunikasi dengan baik dan mengoprasikan komputer
- Penmpatan Indramayu
Bagian Produksi (2 Orang)
Kualifikasi :
- Khusus Pria
- Usia maksimal 26 tahun
- Pendidikan SMK/Sederajat
- Diutamakan jujur dan disiplin
- Mampu bekerja dibawah tekanan
- Mampu berkomunikasi dengan baik dan mampu bekerja dalam tim
- Penempatan cabang patrol
Kirim CV dan Lamaran melalui Email berikut :
atau Datang langsung sambil membawa berkas ke :
Jl. Tanjung Pura (Kawasan Grand Raya 2) No. 22 Indramayu, Jawa barat