PERINGATAN: Proses seleksi tidak dipungut biaya apa pun.

Lowongan Kerja Shopee Express Subang

27 Agustus 2024•Loker Subang
Lowongan Kerja Shopee Express Subang

Shopee Express

Shopee Express Subang adalah layanan pengiriman yang disediakan oleh Shopee, platform e-commerce terbesar di Asia Tenggara. 

Layanan ini memungkinkan penjual untuk mengirimkan produk ke pembeli dengan cepat dan aman. Shopee Express bekerja sama dengan kurir terkemuka di wilayah Asia Tenggara untuk memastikan pengiriman yang efisien dan dapat dipercaya. 

Layanan ini juga dilengkapi dengan fitur pelacakan online sehingga pembeli dapat melacak status pengiriman produk mereka secara real-time.

Lowongan Kerja Shopee Express Subang

Jika Anda memenuhi persyaratan dan tertarik untuk bergabung, silakan kirimkan lamaran dengan keriteria berikut ini:

Driver & Rider

Kualifikasi :

  • Usia 18 - 40 tahun (Kurir Motor), 18 - 45 tahun (Kurir Mobil)
  • Pendidikan minimal SMP/Sederajat
  • Memiliki kendaraan pribadi (Motor/Mobil)
  • Memiliki SIM C/A Aktif, STNK, dan pajak Aktif
  • Memiliki NPWP
  • Memiliki ponsel Android (Minimal RAM 3 GB)

Penempatan :

Ciasem Hub :

  • Ciasem
  • Blanakan
  • Sukasari
  • Patokbeusi

Cipendeuy Hub :

  • Cipeundeuy
  • Pabuaran

Pagaden Hub :

  • Pagaden
  • Pagaden barat
  • Cipunagara
  • Binong
  • Compreng

Jalancagak Hub :

  • Jalan Cagak
  • Ciater
  • Sagala Herang
  • Serang Panjang

Ciasalak Hub :

  • Cisalak 
  • Kasomalang
  • Tanjung Siang
  • Tanjung Medar
  • Surian

Pamanukan Hub :

  • Pamanukan
  • Tambak dahan
  • Pusaka Jaya
  • Pusakanagara
  • Legon Kulon

Purwadadi Hub :

  • Kalijati
  • Purwadadi
  • Cikaum

Subang Hub :

  • Cijambe
  • Cibogo
  • Dawuan
  • Subang

Loker lainnya : Lowongan Kerja PT Dhasnarindo Karya Utama Bekasi

Segera Daftarkan melalui link berikut ini :

Kirim Lamaran